Pelatihan Pengelolaan Kelas Bagi Pengajar Sekolah Minggu Dan Pemimpin Kebaktian Anak Di Gereja Baptis Indonesia Depok

Detail Cantuman

Jurnal PkM

Pelatihan Pengelolaan Kelas Bagi Pengajar Sekolah Minggu Dan Pemimpin Kebaktian Anak Di Gereja Baptis Indonesia Depok

XML

KPPPT ini dilakukan untuk menolong pengajar Sekolah Minggu dan pemimpin Kebaktian Anak di GBID dalam mengelola kelasnya dengan baik. Dengan melakukan 4 program berupa pendataan pengajar dan pemimpin, pelatihan pemimpin Kebaktian Anak, pelatihan pengajar Sekolah Minggu, dan diskusi persiapan pembelajaran Sekolah Minggu yang dilakukan selama kurang lebih 5 bulan diharapkan dapat memberikan ilmu baru serta bimbingan bagi pendidik Sekolah Minggu dan Kebaktian Anak.
Kegiatan dilaksanakan baik secara offline, online, dan hybrid ini diharapkan program yang dijalankan dengan fleksibel dapat membantu bidang Sekolah Minggu dalam meningkatkan mutu pendidik.


Detail Information

Item Type
KPPT
Penulis
Student ID
20222007
Dosen Pembimbing
DWI ARIEFIN SYAMNUGROHO - 2306126902 - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
86108
Edisi
Published
Departement
STT BAPTIS INDONESIA
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Sekolah Tinggi Teologi Baptis Indonesia : Semarang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
Copyright
Lembaga Penerbit
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail