EVALUASI KURIKULUM PPA USIA 15-18 TAHUN KE-4 TRIWULAN 1 DITINJAU DARI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN REMAJA

Detail Cantuman

Skripsi

EVALUASI KURIKULUM PPA USIA 15-18 TAHUN KE-4 TRIWULAN 1 DITINJAU DARI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN REMAJA

XML

Pendidikan dapat diselenggarakan melalui setiap kegiatan yang ada di sekolah maupun luar sekolah. PPA merupakan singkatan dari Pusat Pengembangan Anak, adalah sebuah organisasi yang dimiliki sebuah Gereja yang bekerja sama dengan Yayasan Bantuan Bina Kasih Indonesia, yang dahulu bernama Yayasan Compassion Indonesia (YCI). Melalui gereja mitra PPA menjangkau dan melayani anak-anak yang membutuhkan. Dalam hal ini PPA mempunyai peran yang strategis untuk memenuhi kebutuhan anak dalam pengembangan di keempat bidang yaitu: pengembangan rohani, pengembangan jasmani, pengembangan intelektual dan pengembangan sosio-emosional.
Untuk mewujudkan pendidikan di PPA itu berjalan dengan baik maka diperlukan komponen-komponen yang dapat mendukung pendidikan itu sendiri, dan salah satu komponen utamanya adalah kurikulum. Berdasarkan latar belakang tersebut muncullah permasalahan bagaimana hasil evaluasi kurikulum PPA remaja usia 15-18, tahun ke-4 triwulan 1 ditinjau dari psikologi perkembangan remaja.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
IRWANTI SUWANDANI - Personal Name
Student ID
10216020
Dosen Pembimbing
DEBORA NUGRAHENNY CHRIS TIMOTY - 2302027501 - Dosen Pembimbing 1
MARDIHARTO - 2306027001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
DEBORA NUGRAHENNY CHRIS TIMOTY - 2302027501 - Ketua Penguji
DJOKO SUKONO - 2315046802 - Penguji 1
NIXON DIXON SIATHEN - 2312126803 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
86213
Edisi
Published
Departement
STT BAPTIS INDONESIA
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Sekolah Tinggi Teologi Baptis Indonesia : Semarang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
SKRI76P Suw e / c.1
Copyright
Lembaga Penerbit
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail