Mutu Kehidupan Rohani Kaum Remaja-Pemuda GBI Getsemani Kediri Di Masa Pandemi Covid-19

Detail Cantuman

Skripsi

Mutu Kehidupan Rohani Kaum Remaja-Pemuda GBI Getsemani Kediri Di Masa Pandemi Covid-19

XML

Penelitian ini mengambil topik: "Mutu Kehidupan Rohani Kaum Remaja-Pemuda GBI Getsemani Kediri Di Masa Pandemi Covid-19" Penelitian ini dilatar belakangi oleh pandemi Covid-19 yang mewabah hampir diseluruh negara. Dampak pandemi Covid-19 juga dirasakan oleh gereja, dimana kegiatan gereja terdampak oleh karena pembatasan kegiatan masyarakat untuk dapat mencegah penularan Covid-19. Menurunnya kehadiran kaum remaja pemuda dalam kegiatan gereja, baik kedatangan di gereja maupun secara daring, mengindikasikan menurunnya mutu kehidupan rohani kaum remaja dan pemuda. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui mutu kehidupan rohani kaum remaja dan pemuda di masa pandemi. Mutu kehidupan rohani yang diteliti adalah mengenai kehidupan rohani seperti kehidupan dalam firman Tuhan, kehidupan doa, kehidupan kesaksian, kehidupan pelayanan, dan kehidupan persekutuan serta keterlibatan kaum remaja pemuda dalam kegiatan gereja di masa pandemi Covid-19


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Rezky Bestidy - Personal Name
Student ID
10118012
Dosen Pembimbing
SARI SAPTORINI - 2320108301 - Dosen Pembimbing 1
HAGAI KUNCORO - 2309048301 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
77201
Edisi
Published
Departement
STT BAPTIS INDONESIA
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Sekolah Tinggi Teologi Baptis Indonesia : Semarang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
SKR142T Bes M
Copyright
Lembaga Penerbit
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail