PELAKSANAAN DAN HASIL KONTEKSTUALISASI DALAM PEMBERITAAN INJIL LINTAS BUDAYA OLEH TIM G KEPADA SUKU SASAK DI PULAU LOMBOK

Detail Cantuman

Skripsi

PELAKSANAAN DAN HASIL KONTEKSTUALISASI DALAM PEMBERITAAN INJIL LINTAS BUDAYA OLEH TIM G KEPADA SUKU SASAK DI PULAU LOMBOK

XML

Pemberitaan Injil merupakan perintah dari Yesus Kristus agar seluruh bumi dapat mendengar dan beriman kepada-Nya, tetapi pemberitaan Injil bukanlah suatu perkara yang mudah untuk dilakukan karena banyak tantangan dan hambatan, termasuk perbedaan budaya. Maka dari itu para teolog maupun misiolog mencari cara dan usaha untuk mendapatkan strategi-strategi dalam melaksanakan pemberitaan Injil. Tindakan atau strategi kepada cara-cara menyesuaikan Injil pada konteks-konteks budaya tersebut dikenal dengan kata "Kontekstualisasi". Tantangan dan hambatan dari budaya juga di alami oleh salah satu tim yang sedang melakukan pelayanan kontekstualisasi dalam pemberitaan Injil lintas budaya kepada suku Sasak di pulau Lombok, maka dari itu yang menjadi fokus utama dalam penelitian ini adalah bagaimana pelaksanaan dan hasil kontekstualisasi dalam pemberitaan Injil lintas budaya oleh tim G kepada suku Sasak di pulau Lombok.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
RIO SANGGAM P.S - Personal Name
Student ID
10117013
Dosen Pembimbing
DJOKO SANTOSO - 2314095901 - Dosen Pembimbing 1
ANANG SUKAMTO - 2302116901 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
MARDIHARTO - 2306027001 - Ketua Penguji
DJOKO SANTOSO - 2314095901 - Penguji 1
ADI WIBOWO - 2316097501 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
77201
Edisi
Published
Departement
SEKOLAH TINGGI TEOLOGI BAPTIS INDONESIA
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Sekolah Tinggi Teologi Baptis Indonesia : Semarang.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
SKR133T San p / c.1
Copyright
Lembaga Penerbit
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail